Apakah anda sedang mendaftarkan website blogger dan tidak kunjung di terima adsense, anda tenang saja disini saya akan rangkum syarat cara membuat website blogspot untuk google adsense.

Cara mendaftarkan website ke Adsense memang susah-susah gampang, kalau anda mengetahui cara membuat website, maka untuk mendaftarkan website ke Adsense mudah Tetapi jika anda tidak mengetahui cara membuat website, maka daftarkan website ke Adsense sangatlah sulit.

Apalagi jika anda juga tidak mengetahui Cara Menulis Artikel SEO tinggi, maka website anda akan di cap konten bernilai rendah, (ketolak gara-gara LOW VALUE CONTEN). Membuat website sangatlah mudah tetapi yang sulit adalah membuat konten yang berkualitas tinggi, tanpa konten berkualitas tinggi.

Maka konten artikel anda akan sulit bersaing di search engine Google, karena rata-rata posisi halaman teratas search engine Google adalah situs website besar. Karena itu anda harus pelajari dulu membuat website secara gratis yaitu dengan menggunakan blogspot.

Cara Membuat Website Blogspot Untuk Google Adsense

Jika Anda mencari informasi tambahan tentang cara mendaftarkan situs web Anda ke Adsense untuk maju dalam kategori situs web bernilai rendah. Berikut pengalaman saya mengatasi low value content agar website anda bisa diapprove Adsense.

Mengunakan Template Premium

Saat pertama kali mendaftarkan website Anda ke Adsense, gunakan template responsif yang ringan dan mudah di gunakan atau di ubah. Anda dapat menggunakan template Premium yang di desain mas sugeng, seperti viomag atau linkmag.

Atau anda juga dapat menggunakan template Median UI, Igniplex, Kompi Flexible, dan masih banyak lagi developer theme Premium yang menyediakan berbagai jenis template sesuai dengan konten website anda, beserta fitur yang di tawarkan.

Membuat Halaman Beranda Standar

Buatlah struktur halaman beranda atau halaman utama yang ringan gunakan fitur seminimal mungkin ramping seperti :

  • Daftar Postingan 5 sampai 7 artikel 
  • Postingan Populer secukupnya 
  • Artikel Featured Post berjumlah 6.
  • Arsip artikel 
  • Label 
  • Profil.
  • Membuat Menu Navigasi

Buatlah jumlah menu navbar 3 sampai 5 menu, Gunakanlah menu navigasi untuk mengarahkan ke halaman about, contact, disclaimer, privasi polisi. Dantempatkan halaman tersebut di bagian halaman statis atau footer website. 

Link Aktif

Seandainya konten artikel anda membahas konten yang menuju situs lain kasih link aktif, misalnya cara membeli domain, kasih link situs untuk redeem, menuju situs yang memjual domain. Anda juga dapat membuat internal link, yaitu link yang mengarahkan we halaman postingan anda.

Konten Artikel Yang SEO

Ketika membuat artikel usahakan jumlah kata minimal 400, dan jumlah postingan berjumlah banyak sekitar 20 sampai 30. Usahakan link konten artikel sudah di indeks oleh Google Search Consol, kalau jumlah kata dalam postingan lebih banyak mungkin website bisa di approve lebih cepat.

Ketika anda membuat konten artikel usahakan jangan menggunakan kata yang di larang seperti download, streaming dan lain-lain. Jangan ada kata-kata atau kalimat yang sama dari setiap artikel yang berbeda-beda, itu termasuk konten duplicat. Atau anda mengcopy artikel di website orang lain itu juga konten duplicat, dan termasuk pelanggaran berat.

Jangan Edit Template Website

Dan ketika Anda mendaftarkan website ke AdSense, jangan terlalu sering mengedit template, tetapi selalu mengupdate artikel Anda. Kami merekomendasikan untuk menerbitkan artikel terbaru Anda setidaknya sekali sehari sampai Anda mendapat tanggapan dari AdSense.

Mempunyai Traffic Pengunjung

Memperbarui konten artikel Anda dapat membantu Anda mendapatkan pengunjung dengan membagikan tautan ke situs web Anda di media sosial. Tautan postingan yang anda publikasikan di website blogger dapat anda cek jika sudah di indeks oleh Google dengan cara cek di Google Search Consol atau dengan cara tulis site:// di search engine. Maka akan muncul website yang anda kelola beserta postingan nya.

Mengunakan Gambar sendiri

Harap gunakan gambar Anda sendiri saat memperbarui item. Silakan tulis judul artikel dengan menambahkan warna pada gambar sederhana. Atau, Anda dapat menggunakan gambar gratis dari pixabay, yang dapat digunakan secara gratis untuk menyempurnakan tampilan dan nuansa situs web Anda.

Hindari Spam

Hindari spam di situs Anda dan pastikan artikel atau komentar Anda tidak berisi link yang rusak. Jika seseorang berkomentar di situs Anda tanpa akun anonim, Anda harus menghapus komentar tersebut karena itu pasti tautan yang rusak.

Fokus Satu Nice

Saat membuat website, usahakan untuk fokus pada satu situs terlebih dahulu. Misalnya situs web Anda berisi konten terkait wisata. Cobalah untuk mencakup semua artikel terkait perjalanan, jika situs tersebut didedikasikan untuk game, cobalah untuk mencakup semua artikel terkait game.

Daftar adsense antara senin dan jumat, hari minggu pasti bisa menjadi andalan untuk segera mereview situs anda. Akhir pekan juga bisa, tapi apa salahnya mendaftar di hari kerja? Jangan lupa buat body footer, hak cipta © 2023 nama situs anda dengan contoh https://nulisartikel.com Semua hak dilindungi undang-undang.

Baca juga : Cara Meningkatkan Pendapatan Iklan Google Adsense

Itulah beberapa cara membuat website blogger untuk google adsense agar cepat diterima. Jika ada pertanyaan bagi anda seorang Blogger atau web developer baru, silahkan komentar di bawah dan kita diskusikan bersama.

Bagikan: